Gempur PAUD di Desa Gobah, Bunda PAUD : Kemampuan Fondasi Dalam Penguatan Transisi Paud Ke SD

Gempur PAUD di Desa Gobah, Bunda PAUD : Kemampuan Fondasi Dalam Penguatan Transisi Paud Ke SD

Gobah, Tambang. Pemerintah Kabupaten Kampar melalui Dinas Pendidikan Kepemudaan dan Olahraga Kabupaten Kampar bersama Bunda Paud Kabupaten Kampar  berkomitmen pada Program Transisi Paud ke SD yang menyenangkan dengan melakukan kegiatan yang massif dan terukur, yaitu dengan telah dicetusnya Gerakan Menuju Perubahan (Gempur) Paud dan telah Launching beberapa waktu lalu.…

Bunda PAUD Tegaskan Materi Calistung Tidak Dapat Diwajibkan Bagi Transisi Paud ke SD

Bunda PAUD Tegaskan Materi Calistung Tidak Dapat Diwajibkan Bagi Transisi Paud ke SD

Pulau Gadang, XIII Koto Kampar, Setelah lakukan Sosialisasi dan Monitoring Menuju Perubahan Paud (Gempur Paud) Kabupaten Kampar di Kecamatan pertama yaitu Kecamatan Koto Kampar Hulu, Bunda Paud Kabupaten Kampar drg. Yusi Prastiningsih Firdaus, MM terus lanjutkan perjalanan untuk berikan sosialisasi tersebut pada Kecamatan berikutnya yakni di Kecamatan XIII Koto…

Sosialisasi Gempur PAUD, Bunda PAUDĀ  Kampar Pastikan Anak-Anak Bahagia dan Senang Untuk Bersekolah.

Sosialisasi Gempur PAUD, Bunda PAUDĀ  Kampar Pastikan Anak-Anak Bahagia dan Senang Untuk Bersekolah.

Pongkai, Koto Kampar Hulu. Memulai kegiatan Monitoring dan Sosialisasi Gerakan Menuju Perubahan Paud (Gempur Paud) Kabupaten Kampar yang baru saja di Launching oleh Pj. Bupati Kampar beberapa hari lalu, pada hari ini Bunda Paud Kabupaten Kampar drg. Yusi Prastiningsih Firdaus, MM turun langsung ke lapangan berikan sosialisasi tersebut pada dua…

Buka Launching Gempur PAUD, Pj. Bupati Kampar: Pemda Kampar Dukung Gempur PAUD

Buka Launching Gempur PAUD, Pj. Bupati Kampar: Pemda Kampar Dukung Gempur PAUD

Bangkinang Kota, Gerakan Transisi PAUD Ke SD Yang Menyenangkan merupakan periode sangat penting dalam menumbuhkan rasa senang anak dalam belajar dan bersekolah. Dan program ini merupakan hal yang telah digagaskan oleh Kementerian Pendidikan Kebudayaan, Riset dan Teknologi RI untuk dilaksanakan dan disosialisasikan kepada pendidik, peserta didik dan orang tua…

Bunda PAUD Kampar Yusi Prastiningsih Hadiri Pertemuan Bunda PAUD Se Indonesia

Bunda PAUD Kampar Yusi Prastiningsih Hadiri Pertemuan Bunda PAUD Se Indonesia

Jakarta- Bunda PAUD Kabupaten Kampar Drg Yusi Prastiningsih hadiri acara Komitmen Bersama Bunda PAUD Untuk Mendukung Gerakan Transisi PAUD ke SD yang Menyenangkan, ini merupakan tanggung jawab seluruh pemangku kepentingan dalam mempersiapkan anak menuju ke pendidikan selanjutnya.  Komitmen dan penyatuan visi bagi seluruh bunda PAUD Se Indonesia ini…